Minggu, 31 Oktober 2021

Malam Minggu Aman Personil Polsek Pontianak Timur melaksanakan Patroli Mobil / Blue Patroli Antisipasi Gangguan Kamtibmas

 


Pontianak Timur Kalbar - Menjaga Wilayah agar tetap aman dan kondusif Personil Polsek Pontianak Timur melaksanakan Patroli malam minggu di tempat keramaian dan lokasi pemukiman Penduduk., Sabtu (30/10/2021). 


Patroli Malam Minggu merupakan rangkaian kegiatan Malam Minggu aman dimana Patroli dilakukan secara ekstra mengingat pada Malam tersebut ada peningkatan Aktifitas sehingga tempat keramaian termasuk lokasi rawan kamtibmas dan harus menjadi sasaran pelaksanaan Patroli. 

Patroli bukan hanya dilaksanakan malam Minggu saja akan tetapi setiap hari pada waktu yang dianggap rawan dan pembagian tugas sesuai dengan Fungsi dan bidang masing-masing. 

Polsek Pontianak Timu

Pastikan Tabligh Akbar Berjalan Lancar, Polres Bengkayang Berikan Pengamanan

  Pastikan Tabligh Akbar Berjalan Lancar, Polres Bengkayang Berikan Pengamanan Bengkayang, Kalbar – Puluhan Personel Polres Bengkayang Polda...