Rabu, 29 Juni 2022

Laksanakan Tugas Jaga Stabilitas Keamanan Wilayah Panit Lantas Selaku Wapawas Pimpin Personil Patroli Antisipasi Gangguan Kamtibmas

 


Pontianak Timur Kalbar - Laksanakan Tugas Jaga Stabilitas Keamanan Wilayah Panit Lantas AIPTU HUSNI Selaku Wapawas Pimpin Personil Patroli Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Rabu (29/06/2022)



Diberikan Kepercayaan Penuh Menjaga Stabilitas Keamanan Wilayah demi Kenyamanan Masyarakat Polsek Pontianak Timur kembali Gelar Patroli Cipta Kondisi mencegah Terjadinya Gangguan Kamtibmas.

Patroli merupakan Gelaran Rutin agar yang diharapkan seluruh Khalangan terkait Keamanan bisa terwujud dan ancaman gangguan Kamtibmas yang sangat meresehkan bisa dicegah.

Lakukan sambang terhadap Masyarakat khususnya Security atau Penjaga Malam untuk tingkatkan Mitra Kamtibmas juga dilakukan Personil pada saat Patroli dengan tujuan agar Kamtibmas yang dipercayakan kepada Kepolisian, Masyarakat juga berperan setidaknya masyarakat mau memberikan Informasi terkait kamtibmas.

Cukup Luasnya Wilayah Kec.Pontianak Timur dan Padatnya Masyarakat maupun Pemukiman tidak sebanding dengan Jumlah Personil Polsek Pontianak Timur sehingga Patroli mengajak Masyarakat Bersinergritas, saling koordinasi di anggap lebih efektif.

Sebagai Gelaran Rutin Patroli dilakukan hampir setiap waktu agar Masyarakat yang terlelap maupun Beraktifitas merasa aman dan nyaman.

Humas Polsek Pontianak Timur.

Pastikan Tabligh Akbar Berjalan Lancar, Polres Bengkayang Berikan Pengamanan

  Pastikan Tabligh Akbar Berjalan Lancar, Polres Bengkayang Berikan Pengamanan Bengkayang, Kalbar – Puluhan Personel Polres Bengkayang Polda...