Jumat, 30 September 2022

Ucapan Selamat dan Penghargaan di berikan Kapolsek Pontianak Timur Kepada Personelnya yang Lulus Tes Pendidikan Ahli Golongan (PAG)

 


Pontianak Timur Kalbar - Ucapan Selamat dan Penghargaan diberikan Kapolsek Pontianak Timur KOMPOL ABDUL MALIK,.S,Ip,.M,Sos Kepada Personelnya yang Lulus Tes Pendidikan Ahli Golongan (PAG), Jum'at (30/09/2022).

Berapa Personel Polsek Pontianak Timur yang Bintara berpangkat Ajun Inspektur Satu (AIPTU) dan Sudah Memenuhinya Syarat dinyatakan Lulus Tes Pendidikan Ahli Golongan (PAG), yang Personel tersebut tinggal menunggu kapan melakukan Pendidikan mengejar Pangkat Perwira yaitu Inspektur Dua (IPDA).

Sebagai Pimpinan Kapolsek Pontianak Timur kumpulkan Personel tersebut diruanganya untuk Berikan Penghargaan dan Ucapan Selamat atas keberhasilannya bisa bersaing dan berhasil lulus Tes Pendidikan Ahli Golongan (PAG).

Personel Polsek Pontianak Timur yang lulus dan akan mengikuti Pendidikan Ahli Golongan (PAG) yaitu Kanit Provost AIPTU PUJO W, Panit Reskrim AIPTU AGUS H, Panit Lantas AIPTU HUSNI, Panit Lantas AIPTU YARUDI G dan Bhabinkamtibmas Dalam Bugis AIPTU AHMAD RIZAL.

Apresiasi agar tetap semangat bahwa Personel tersebut akan menjadi Pemimpin minimal menjadi Pengendali Fungsi di Sampaikan Kapolsek Pontianak Timur agar Personel tersebut bisa tunjukan bahwa mereka siap dan mampu untuk mengabdikan diri dan berbuat demi Bangsa dan Negara.

Humas Polsek Pontianak Timur. 

Pastikan Tabligh Akbar Berjalan Lancar, Polres Bengkayang Berikan Pengamanan

  Pastikan Tabligh Akbar Berjalan Lancar, Polres Bengkayang Berikan Pengamanan Bengkayang, Kalbar – Puluhan Personel Polres Bengkayang Polda...